Posts

Showing posts from May, 2019

Mengevaluasi pasca produksi video dan atau music digital

Jika tahap produksi sudah berhasil dilewati, kali ini menuju ke tahap Paska Produksi sebagai akhir dari keseluruhan proses dasar pembuatan animasi 2D.  Tahap pasca produksi merupakan proses finishing , tahap ini menugaskan kita untuk dapat menambahkan modifikasi akhir yang dapat membuat animasi terlihat lebih bagus. Tetapi jangan terlalu banyak menambahkan modifikasi atau hiasan akhir, dan usahakan agar hasil akhir tetap didalam jalur atau tidak terlalu rumit untuk ditonton. Terdapat beberapa proses didalamnya seperti  Compositing ,  Color Correcting ,  Dubbing  / Musik /  Sound Effects , dan  Final Output . 1. Compositing Compositing atau bisa juga disebut dengan proses penggabungan hasil render dari tahap produksi sebelumnya, proses ini sangatlah membutuhkan keterampilan dalam video editing. Kalian harus memotong cuplikan yang tidak dibutuhkan dan menggabungkan scene-scene yang terdapat didalam animasi yang sedang dibuat. Biasanya dalam proses ini, penambahan transisi v

Menganalisis produksi video, animasi, dan/atau musik digital

Menganalisis produksi video, animasi, dan/atau musik digital Menurut Wikipedia, Sinematografi berasal dari bahasa Yunani:  kinema – κίνημα  “gerakan” dan  graphein – γράφειν  “merekam”. jadi artinya adalah pengaturan pencahayaan dan kamera ketika merekam gambar fotografis untuk suatu sinema. Sinematografi  sebagai ilmu terapan merupakan bidang ilmu yang membahas tentang teknik menangkap gambar dan menggabung-gabungkan gambar tersebut sehingga menjadi rangkaian gambar yang dapat menyampaikan ide (dapat mengemban cerita). Sinematografi  memiliki objek yang sama dengan fotografi yakni menangkap pantulan cahaya yang mengenai benda. Karena objeknya sama maka peralatannya pun mirip. Perbedaannya, peralatan fotografi menangkap gambar tunggal, sedangkan  sinematografi  menangkap rangkaian gambar. Penyampaian ide pada fotografi memanfaatkan gambar tunggal, sedangkan pada  sinematografi  memanfaatkan rangkaian gambar. Jadi  sinematografi  adalah gabungan antara fotografi dengan tek

Presentasi Vidio

Image
Pengertian, Fungsi, dan Jenis Presentasi Video (Lengkap) -  presentasi Video   adalah video untuk mengomunikasikan ide atau gagasan, yang digunakan untuk memperkenalkan produk atau cara kerja yang dibuat melalui proses merekam gambar dan suara, menata urutan dan menyambung atau memotong gambar dan menyatukannya menjadi kesatuan yang utuh. Inti dari pengertian tersebut yaitu: Presentasi Video yaitu mengkomunikasikan ide atau gagasan melalui video agar dapat dilihat dan didengar orang lain. Fungsi Presentasi Video :  Menyampaikan Informasi -  Informasi yang disampaikan bisa bersifat  biasa, penting, atau bahkan rahasia. Penyampaian informasi ini dengan menggunakan alat video, baik dalam jaringan maupun Compact Disk. Mempengaruhi -  Presentasi Video untuk mempengaruhi orang lain dilakukan ketika ingin audiens melakukan sesuatu. Memotivasi dan Menginspirasi Pendengar Untuk Melakukan Suatu Tindakan -  Demi tercapainya suatu tujuan  penyampaian ide atau gagasan, presentasi video tu